
Analisis Stress Kerja, Dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Regional VI Badan Kepegawaian Negara (BKN) Medan
Analisis Stress Kerja, Dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Regional VI Badan Kepegawaian Negara (BKN) Medan, Stres Kerja, Pengembangan Karir, Kinerja Karyawan...
Author: PUTRI NANDA WAFIQ
Date: 2023
Keywords: Stres Kerja, Pengembangan Karir, Kinerja Karyawan
Type: Skripsi
Category: penelitian
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui lebih jelas
bagaimana pengaruh dari stres kerja dan pengembangan karir terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan sampel yang berjumlah 51 responden. Pengumpulan data dilakukan dengan cara pembagian kuesioner kepada responden. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan formula statistik, yaitu dengan menggunakan teknik analisis regresi linear berganda
yang pengelolaannya dilakukan dengan program SPSS versi 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Stres Kerja berpengaruh negatif dan signifikan, dan Pengembangan Karir berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja Pegawai di Kantor Regional VI Badan Kepegawaian Negara (BKN) Medan. Hal ini terlihat dari hasil uji t menunjukkan stres kerja memiliki t hitung sebesar -3,579 dan ttabel sebesar 2,01063 maka thitung
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB