
Perancangan Sistem Informasi Sekolah Berbarsis Web Dengan Menggunakan Php dan Sql (Studi Kasus : SD Negeri 076682 Hilimbowo)
Perancangan Sistem Informasi Sekolah Berbarsis Web Dengan Menggunakan Php dan Sql (Studi Kasus : SD Negeri 076682 Hilimbowo), PHP, sistem informasi, website, waterfall...
Author: DAVID SURYA GEA
Date: 2023
Keywords: PHP, sistem informasi, website, waterfall
Type: Skripsi
Category: penelitian
Sistem Informasi sekolah SD Negeri 076682 Hilimbowo ini adalah sistem informasi yang bersifat elektronik, dengan memnfaatkan kemajuan teknologi yang barkembang, digunakan untuk mengakses informasi sekolah secara mudah, mengelola, menyimpan, serta mengumpulkan data, bahkan ditambahakan beberapa tools guna mempermudah pendaftaran calon siswa baru dan melakaukan absensi siswa kelas secara mudah. Di masa sekarang ini SD Negeri 076682 Hilimbowo masih mengolah data secara manual yaitu mencatat, sehingga berkas menumpuk di suatu tempat dan saat pencarian data susah ditemukan bahkan menghilang. Peneliti membuat pengujian sehingga meciptakan solusi yang nantinya dalam pengolahan data menjadi lebih efisien dan cepat, dimana memanfaatkan kemajuan teknologi yang ada. Dengan bahasa pemrograman PHP dan SQL sebagai databasa pemrogramannya. Dan melakukan pengujian dengan proses metode waterfall. Sehingga penulis dapat memperoleh hasil dari pengujian ini yaitu Perancangan sistem Informasi sekolah berbasis berbasis web dengan menggunakan PHP dan SQL (Studi Kasus : SD Negeri 076682 Hilimbowo).
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB