
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK, MOTIVASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA GURU DI MIS ANNUR PRIMA MEDAN
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK, MOTIVASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA GURU DI MIS ANNUR PRIMA MEDAN, Lingkungan Kerja Fisik, Motivasi, Gaya Kepemimpinan, Kinerja Guru...
Author: INTAN JULITA
Date: 2022
Keywords: Lingkungan Kerja Fisik, Motivasi, Gaya Kepemimpinan, Kinerja Guru
Type: Skripsi
Category: penelitian
Guru merupakan salah satu faktor penentu tinggi rendahnya suatu mutu pendidikan, maka untuk meningkatkan kualitas pendidikan berarti juga harus meningkatkan kualitas guru melalui peningkatan kinerja guru. Penelitian ini bertujuan untuk untuk menguji pengaruhlingkungan kerja fisik, motivasi, dan gaya kepemimpinan terhadap kinerja guru diMIS Annur Prima Medan. Penelitian ini menggunakan analisis uji regresi linier berganda, uji f, uji t, dan uji determinasi dengan bantuan alat uji SPSS versi 22.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB