REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

ANALISIS EFEKTIVITAS KEBIJAKAN MONETER DAN INKLUSI KEUANGAN DALAM MEMPERKUAT FUNDAMENTAL EKONOMI DI NEGARA IMTAQ (INDONESIA, MALAYSIA, TURKEY, ARAB SAUDI DAN QATAR)

MUHAMMAD FAUZAN PRATAMA (2020)

penelitian-analisis-efektivitas-kebijakan-moneter-dan-inklusi-keuangan-dalam-memperkuat-fundamental-ekonomi-di-negara-imtaq-indonesia-malaysia-turkey-arab-saudi-dan-qatar

ANALISIS EFEKTIVITAS KEBIJAKAN MONETER DAN INKLUSI KEUANGAN DALAM MEMPERKUAT FUNDAMENTAL EKONOMI DI NEGARA IMTAQ (INDONESIA, MALAYSIA, TURKEY, ARAB SAUDI DAN QATAR)

ANALISIS EFEKTIVITAS KEBIJAKAN MONETER DAN INKLUSI KEUANGAN DALAM MEMPERKUAT FUNDAMENTAL EKONOMI DI NEGARA IMTAQ (INDONESIA, MALAYSIA, TURKEY, ARAB SAUDI DAN QATAR), Kebijakan Inklui Keuangan...

Author: MUHAMMAD FAUZAN PRATAMA
Date: 2020
Keywords: Kebijakan Inklui Keuangan
Type: Skripsi
Category: penelitian

Penelitian ini bertujuan menganalisis kontribusi variabel dari interaksi variabel Kebijakan Inklusi keuangan dengan kebijakan moneter dalam stabilitas pertumbuhan ekonomi. Dimana variabel keuangan inklusi (tabungan dan Non Performance Loan). Kemudian kebijakan moneter (jumlah uang beredar, kurs dan inflasi. Penelitian ini menggunakan data sekunder atau time series yaitu dari tahun 1999 sampai tahun 2018. Model analisis data dalam penelitian ini adalah model Vector Autoregression (VAR) yang dilihat dari dipertajam dengan analisa Impulse Response Function (IRF) dan Forecast Error Variance Decomposition (FEVD) dan Panel ARDL. Hasil analisis IRFdiketahui bahwa stabilitas respon dari seluruh variabel terbentuk pada periode 9 atau jangka menengah dan jangka panjang, dimana respon variabel lain terhadap perubahan satu variabel menunjukan variasi yang berbeda baik dari respon positif ke negatif atau sebaliknya, dan ada variabel yang responya tetap positif atau tetap negatif dari jangka pendek sampai jangka panjang.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB