Peran Guru Pendidikan Agama Islam dalam Pengelolaan Lingkungan Sekolah untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa SD Negeri 106153 Kapas II Klambir V Kebun
Peran Guru Pendidikan Agama Islam dalam Pengelolaan Lingkungan Sekolah untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa SD Negeri 106153 Kapas II Klambir V Kebun, Peran Guru PAI, Pengelolaan Lingkungan Sekolah, Motivasi...
Author: RAHMAD SYAFI`I
Date: 2022
Keywords: Peran Guru PAI, Pengelolaan Lingkungan Sekolah, Motivasi
Type: Skripsi
Category: penelitian
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) untuk mengetahui peran guru pendidikan agama islam dalam pengelolaan lingkungan sekolah untuk meningkatkan motivasi belajar siswa SD Negeri 106153 kapas II klambir V kebun. (2) untuk mengetahui apa faktor penghambat dan pendukung guru pendidikan agama islam dalam pengelolaan lingkungan sekolah untuk meningkatan motivasi belajar siswa SD Negeri 106153 kapas II klambir V kebun.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB