Pengaruh Kualitas Produk dan harga terhadap kepuasan konsumen di PT. Jico Agung Medan (Studi Kasus Produk Tepung Bumbu Mamasuka)
Pengaruh Kualitas Produk dan harga terhadap kepuasan konsumen di PT. Jico Agung Medan (Studi Kasus Produk Tepung Bumbu Mamasuka), Kepuasan Konsumen...
Author: ARDIANSYAH
Date: 2021
Keywords: Kepuasan Konsumen
Type: Skripsi
Category: penelitian
Penelitian ini menggunakan data kuantitatif yang diolah dengan SPSS 24.0 dengan model regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan kuallitas produk dan harga baik secara persial maupun secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen produk mamasuka dari PT.Jico Agung Medan.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB