REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Perancangan aplikasi pengenalan sepak bola berbasis multimedia menggunakan adobe flash CS 6

Rifqi Fadhillah Siregar (2015)

penelitian-perancangan-aplikasi-pengenalan-sepak-bola-berbasis-multimedia-menggunakan-adobe-flash-cs-6

Perancangan aplikasi pengenalan sepak bola berbasis multimedia menggunakan adobe flash CS 6

Perancangan aplikasi pengenalan sepak bola berbasis multimedia menggunakan adobe flash CS 6, Perancangan aplikasi pengenalan sepak bola berbasis multimedia menggunakan adobe flash CS 6...

Author: Rifqi Fadhillah Siregar
Date: 2015
Keywords: Perancangan aplikasi pengenalan sepak bola berbasis multimedia menggunakan adobe flash CS 6
Type: Skripsi
Category: penelitian

Perancangan Aplikasi Pengenalan Sepak Bola Berbasis Multimedia Menggunakan Adobe Flash CS 6 Sepakbola adalah olahraga yang paling banyak diminati oleh setiap orang. Karena sepakbola menjadi satu saran pemersatu dunia seperti World Cup. Yang barusan diadakan di Brazil. Adobe Flash CS 6 memiliki beberapa kelebihan dengan fitur-fitur terbarunya dimana software tersebut telah melakukan penambahan dan perubahan perintah sehingga memudahkan penggunanya dalam mengelola animasi. Media pembelajaran adalah berbagai jenis komponen dalam lingkungan peserta didik yang dapat merangsangnya untuk belajar. Multimedia merupakan kombinasi dari komputer dan video atau secara umum merupakan kombinasi tiga elemen yaitu suara, gambar, dan teks atau multimedia kombinasi dari paling sedikit media input atau output dari data, media ini dapat berupa audio suara, music, animasi, video, teks, grafik dan gambar. Pada pertemuan dua akan ada kuis yang menguji pemahaman pengguna tentang materi satu, pada pertemuan empat akan ada uts yang menguji pemahaman pengguna tentang materi satu dan dua, pada pertemuan empat akan ada uas yang menguji pemahaman pengguna tentang keseluruhan materi dari pertemuan satu, dua dan tiga.

Files:
Tidak ada data !

Collections:
Digital Library UNPAB