REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Kontribusi Pajak Daerah Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Binjai Tahun 2020-2022

INDAH WAHYUNI (2023)

penelitian-kontribusi-pajak-daerah-terhadap-pendapatan-asli-daerah-kota-binjai-tahun-20202022

Kontribusi Pajak Daerah Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Binjai Tahun 2020-2022

Kontribusi Pajak Daerah Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kota Binjai Tahun 2020-2022, Kontribusi,Pajak Daerah, dan Pendapatan Asli Daerah...

Author: INDAH WAHYUNI
Date: 2023
Keywords: Kontribusi,Pajak Daerah, dan Pendapatan Asli Daerah
Type: Tugas Akhir (D3)
Category: penelitian

Tujuan Penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui seberapa besar kontribusi Pajak Daerah terhadap Pendapatan Asli Daerah pada Badan Pengelolaan Keuangan Pendapatan dan Aset Kota Binjai. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriftif kualitatif. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa Kontribusi penerimaan pajak daerah mengalami gejala yang fluktuatif pada setiap jenis pajaknya dari tahun 2020 sampai 2022. Hal ini dikarenakan adanya dampak pandemi Covid-19 yang terjadi pada masa itu yang membuat kurangnya sumber penerimaan pajak daerah Kota Binjai. Serta Penerimaan Pajak daerah memberikan kontribusi terhadap peningkatan pendapatan asli daerah Kota Binjai.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB