![penelitian-rancang-bangun-tong-sampah-pemilah-sampah-organik-dan-anorganik-berbasis-arduino-uno penelitian-rancang-bangun-tong-sampah-pemilah-sampah-organik-dan-anorganik-berbasis-arduino-uno](https://repository.pancabudi.ac.id/perpustakaan/lokalkonten/2024370406_2522_23_COVER.jpg)
RANCANG BANGUN TONG SAMPAH PEMILAH SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK BERBASIS ARDUINO UNO
RANCANG BANGUN TONG SAMPAH PEMILAH SAMPAH ORGANIK DAN ANORGANIK BERBASIS ARDUINO UNO, Arduuino, Buzzer, DHT22, LCD, Proximity dan Ultrasonik...
Author: MUHAMMAD FAISAL AMIEN
Date: 2022
Keywords: Arduuino, Buzzer, DHT22, LCD, Proximity dan Ultrasonik
Type: Skripsi
Category: penelitian
Sampah adalah sisa kegiatan sehari-hari manusia yang berbentuk padat dan telah menjadi masalah bagi kehidupan sehari-hari. Penyebab masalah ini terjadi karena enggannya masyarakat membuang sampah pada tempat yang telah disediakan sesuai dengan kategori sampahnya. Solusi dalam hal mengatasi masalah tersebut dengan melakukan daur ulang sampah tersebut. Oleh sebab itu, maka dibutuhkan tempat sampat pintar yang dapat memilah secara otomatis dengan menggunakan dan memanfaatkan teknologi kekinian sehingga masyarakat tidak lagi melakukan pemilahan secara manual baik itu sampah organik maupun anorganik.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB