
Implementasi Permainan Dadu Pintar Berbasis Sains Untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif Anak Usia Dini di PAUD Kuntum Melati Kecamatan Medan Sunggal
Implementasi Permainan Dadu Pintar Berbasis Sains Untuk Meningkatkan Kemampuan Kognitif Anak Usia Dini di PAUD Kuntum Melati Kecamatan Medan Sunggal, Dadu Pintar, Sains, Permainan, Kognitif...
Author: Husna Farisah
Date: 2025
Keywords: Dadu Pintar, Sains, Permainan, Kognitif
Type: Skripsi
Category: penelitian
Pada penelitian yang telah dilakukan peneliti memiliki fokus penelitian yaitupengembangan kemampuan kognitif anak usia dini dengan permainan dadu pintar berbasis sains di PAUD Kuntum Melati Kecamatan Medan Sunggal. Penelitianini bertujuan untuk mengetahui pengembangan aspek kognitif melalui implementasi metode permainan dadu pintar berbasis sains di PAUD KuntumMelati Kecamatan Medan Sunggal. Penelitian ini menggunakan metode penelitiankualitatif dan dalam pengumpulan data peneliti menggunakan teknikpengumpulan data observasi, wawancara dan dokumentasi. Uji keabsahandatamenggunakan triangulasi sumber dan teknik analisis data yang digunakan adalahanalisis data kualitatif. Hasil penelitian yang dilakukan mengenai pengembanganaspek kognitif melalui implementasi metode bermain permainan dadu pintar berbasis sains di PAUD Kuntum Melati Kecamatan Medan Sunggal dapat dikatakan sudah berkembang dengan baik. Penerapan metode bermain bermainpermainan dadu pintar berbasis sains dalam pengembangan aspek kognitif khususnya dalam pengenalan angka sangat mempermudah bagi peserta didikuntuk memahami angka-angka, karena peserta didik sangat senang tidak merasajenuh dan terpaksa dalam proses pembelajaran. Pendidik pun merasakanperbedaan terhadap respon peserta didik yang sangat antusias. Melalui implementasi metode pengembangan kemampuan kognitif anak usia dini denganpermainan dadu pintar berbasis sains di PAUD Kuntum Melati Kecamatan MedanSunggal dapat dikatakan berhasil. Kesulitan yang di hadapi pada saat penerapanhanya terbatas adanya waktu pembelajaran selama bimbingan belajar.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB