REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Pengaruh sistem informasi akuntansi, sistem pengendalian internal dan kompetensi sumber daya manusia terhadap kualitas laporan keuangan seluruh kecamatan di pemerintah kota medan

DAFERIA RAJAGUKGUK (2024)

penelitian-pengaruh-sistem-informasi-akuntansi-sistem-pengendalian-internal-dan-kompetensi-sumber-daya-manusia-terhadap-kualitas-laporan-keuangan-seluruh-kecamatan-di-pemerintah-kota-medan

Pengaruh sistem informasi akuntansi, sistem pengendalian internal dan kompetensi sumber daya manusia terhadap kualitas laporan keuangan seluruh kecamatan di pemerintah kota medan

Pengaruh sistem informasi akuntansi, sistem pengendalian internal dan kompetensi sumber daya manusia terhadap kualitas laporan keuangan seluruh kecamatan di pemerintah kota medan, Sistem Informasi Akuntansi, Sistem Pengendalian Internal...

Author: DAFERIA RAJAGUKGUK
Date: 2024
Keywords: Sistem Informasi Akuntansi, Sistem Pengendalian Internal
Type: Skripsi
Category: penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah sistem informasi akuntansi secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan seluruh Kecamatan di Pemerintah Kota Medan. Apakah sistem pengendalian internal secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan seluruh Kecamatan di Pemerintah Kota Medan. Apakah kompetensi sumber daya manusia secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan seluruh Kecamatan di Pemerintah Kota Medan. Apakah sistem informasi akuntansi, sistem pengendalian internal dan kompetensi sumber daya manusia secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan seluruh Kecamatan di Pemerintah Kota Medan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode asosiatif kuantitatif dengan pengumpulan data melalui kuesioner. Sampel sebanyak 63 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sistem informasi akuntansi secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan seluruh Kecamatan di Pemerintah Kota Medan. Sistem pengendalian internal secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan seluruh Kecamatan di Pemerintah Kota Medan. Kompetensi sumber daya manusia secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan seluruh Kecamatan di Pemerintah Kota Medan. Sistem informasi akuntansi, sistem pengendalian internal dan kompetensi sumber daya manusia secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan seluruh Kecamatan di Pemerintah Kota Medan.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB