POLA PEMBINAAN WALI KELAS DALAM PENINGKATAN DISIPLIN BELAJAR SISWA DI MIS AL-FURQON KECAMATAN HAMPARAN PERAK
POLA PEMBINAAN WALI KELAS DALAM PENINGKATAN DISIPLIN BELAJAR SISWA DI MIS AL-FURQON KECAMATAN HAMPARAN PERAK, Pola, Pembinaan dan Disiplin Belajar...
Author: ANA JULMIATI GINTING
Date: 2024
Keywords: Pola, Pembinaan dan Disiplin Belajar
Type: Skripsi
Category: penelitian
Penelitian ini dilakukan untuk dapat merumuskan pola pembinaan yang ideal agar terwujudnya kedisplinan peserta didik, karena itu merupakan tanggung jawab wali kelas yang memiliki tugas untuk mengawasi dan mengontrol langsung peserta didik. Untuk mengetahui bagaimana Pola Pembinaan Wali kelas Dalam Meningkatkan Disiplin Belajar Siswa adalah sebagai berikut:.(1) untuk mengetahui Pola Pembinaan Wali kelas dalam meningkatkan Disiplin Siswa di MIS Al-furqon Kecamatan Hamparan Perak. (2) Untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat Wali Kelas Dalam Meningkatkan Disiplin Belajar Siswa di MIS Al-furqon Kecamatan Hamparan Perak. Untuk menjawab pertanyaan tersebut peneliti menggunakan pendekatan kualitatif.Teknik pengumpulan data, peneliti menggunakan metode wawancara, observasi dan dokumentasi.Kemudian teknik analisis data adalah reduksi data, display data, dan pengambilan kesimpulan. Dari hasil peneitian ditemukan bahwa: (1)Para wali kelas harus siap dan sigap untuk selalu mendampingi dan menjadi inspirasi bagi siswa dalam melaksanakan kedisiplinan belajar. (2) kerjasama antara kepala sekolah dan guru sangat membantu dalam peningkatan disiplin belajar siswa,namun ada juga kendala dimana masih adanya siswa yang kurang kesadaran diri untuk mengikuti peraturan kedisiplinan
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB