ANALISIS PENGGUNAAN KWH METER MULTI CHANNEL DALAM PENGUKURAN SUSUT DAYA PADA GARDU DISTRIBUSI
ANALISIS PENGGUNAAN KWH METER MULTI CHANNEL DALAM PENGUKURAN SUSUT DAYA PADA GARDU DISTRIBUSI, kWh Meter Multi Channel...
Author: HABIB SYARIF SAIFULFALAH
Date: 2024
Keywords: kWh Meter Multi Channel
Type: Skripsi
Category: penelitian
KWh meter Multi Channel dapat dimanfaatkan untuk keperluan pemantauan gardu distribusi, pemantauan pasokan energi kepada pelanggan, dan juga untuk mendukung keperluan administrasi dan perhitungan susut gardu distribusi. Sistem kWh Meter Multi Channel menawarkan solusi dengan kemampuan monitoring dan pembacaan data real-time serta otomatis, mempermudah analisis dan perhitungan susut pada gardu distribusi. Pada hasil penelitian ini didapatkan data pada gardu TP0451 terdapat losses sebesar 0,74?n pada gardu TP0067 sebesar 4,373%, losses ini masih berada dalam batas wajar sesuai dengan SPLN 72:1987. Faktor penyebab losses diidentifikasi antara lain energi yang terbuang menjadi panas, manajemen jurusan yang kurang baik, dan ketakseimbangan beban antar fasa. Untuk itu diperlukan pemantauan berkala dan pemasangan kWh Meter Multi Channel di gardu-gardu penting guna meningkatkan kualitas layanan PT PLN (Persero).
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB