ANALISIS DISIPLIN KERJA, BEBAN KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BKDPSDM (BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA) KOTA BINJAI
ANALISIS DISIPLIN KERJA, BEBAN KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BKDPSDM (BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA) KOTA BINJAI, Disiplin Kerja, Beban Kerja, Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai...
Author: PEMY PRANSISKA
Date: 2024
Keywords: Disiplin Kerja, Beban Kerja, Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai
Type: Skripsi
Category: penelitian
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tentang Disiplin Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai, untuk menganalisis tentang Beban Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai, untuk menganalisis tentang Kepuasan Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai dan untuk menganalisis tentang Disiplin kerja, Beban Kerja, dan Kepuasan Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai pada Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode asosiatif yang di Kantor BKDPSDM. Objek penelitian adalah pegawai yang bekerja di Kantor BKDPSDM. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah dengan penyebaran kuisoner dengan populasi dan sampel sebanyak 38 orang,sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari hasil uji parsial untuk variabel disiplin kerja diperoleh thitung (3,653) > ttabel (2,030) dengan nilai signifikansi sebesar 0,001< 0> ttabel (-2,030) dengan nilai signifikansi sebesar 0,042< 0> ttabel (2,030) dengan nilai signifikansi sebesar 0,002< 0> Ftabel (2,88) dengan tingkat signifikasi 0.000. Karena probabilitas signifikan jauh lebih kecil dari 0.05. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, dapat disimpulkan bahwa secara parsial ada pengaruh positif dan signifikan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kota Binjai, secara parsial bahwa ada pengaruh negatif dan signifikan beban kerja terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kota Binjai secara parsial bahwa ada pengaruh positif dan signifikan kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kota Binjai dan secara simultan yang menyatakan bahwa ada pengaruh signifikan disiplin kerja, beban kerja, dan kepuasan kerja secara bersama-sama terhadap kinerja pegawai Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kota Binjai.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB