ANALISIS PENGUJIAN PEMELIHARAAN PEMUTUS TENAGA (PMT) 150 KV TERHADAP KELAYAKAN KONDISI PMT PADA GARDU INDUK TITI KUNING
ANALISIS PENGUJIAN PEMELIHARAAN PEMUTUS TENAGA (PMT) 150 KV TERHADAP KELAYAKAN KONDISI PMT PADA GARDU INDUK TITI KUNING, : Pemutus tenaga (PMT),keserempakan, tahanan isolasi, tahanan kontak...
Author: EKO SETIAWAN
Date: 2024
Keywords: : Pemutus tenaga (PMT),keserempakan, tahanan isolasi, tahanan kontak
Type: Skripsi
Category: penelitian
Pada Gardu Induk sering terjadi arus bocor karena tahanan isolasi yang ada padaPMT 150kV semakin kecil, untuk mengantisipasi arus bocor dan seberapa besar tahanan isolasi pada PMT 150kV yang terdapat pada jaringan transmisi tegangantinggi, agar tidak terjadi kerusakan maka dilakukan pengujian terhadap tahananisolasi pada PMT 150 KV. Sakelar Pemutus Tegangan (PMT) atau Circuit Breaker (CB) merupakan sebuah peralatan pemutus rangkaian listrik pada suatu sistemtenagalistrik yang mampu membuka ataupun menutup rangkaian listrik saat kondisi terbeban. Penelitian ini membuka dan menutup rangkaian listrik saat situasi terbeban. Penelitian ini dilaksanakan dengan melihat perbandingan dari nilai hasil pengujianyang telah didapatkan dengan standart nilai dari masing-masing pengujian yangtelahtercatat pada SK-DIR 0520 – 2014. Hasil dari pengukuran tahanan isolasi yangtelahdiperoleh M?? Sedangkan hasil dari pengujian tahanan kontak yang dilaksanakanpada fasa masing-masing maka didapatkan nilai dibawah 50 µ?. Pada pengujiankekompakan, hasil perhitungan delta time yang diperoleh baik ketika membukaataupun menutup masing-masing dibawah 10ms
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB