REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Sistem Informasi Eksekutif Peramalan Pendapatan Tol Menggunakan Metode Single Moving Average Pada PT. Jasa Marga

Adriyan Irawan (2024)

penelitian-sistem-informasi-eksekutif-peramalan-pendapatan-tol-menggunakan-metode-single-moving-average-pada-pt-jasa-marga

Sistem Informasi Eksekutif Peramalan Pendapatan Tol Menggunakan Metode Single Moving Average Pada PT. Jasa Marga

Sistem Informasi Eksekutif Peramalan Pendapatan Tol Menggunakan Metode Single Moving Average Pada PT. Jasa Marga, Pendapatan, Peramalan, Single Moving Average....

Author: Adriyan Irawan
Date: 2024
Keywords: Pendapatan, Peramalan, Single Moving Average.
Type: Skripsi
Category: penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem peramalan pada PT Jasa Marga untuk mempermudah pihak perusahaan dalam mengelolah data perusahaan dengan baik dan cepat. Pengelolaan laporan keuangan yang masih bersifat manual dengan menggunakan Ms. Excel menyebabkan sering terjadinya kesalahan input data. Maka, penulis memanfaatkan teknologi komputer untuk memudahkan proses penginputan data pelaporan pendapatan tol dan melakukan peramalan pendapatan tol untuk masa mendatang. Penulis mengumpulkan beberapa sampel untuk memudahkan dalam pembuatan aplikasi yaitu laporan pendapatan tol Belmera Jasa Marga tahun 2022. Metode peramalan yang digunakan adalah metode Single Moving Average dan pembuatan aplikasi ini menggunakan pemrograman Visual Basic 2010, dan menggunakan database SQL Server, serta perancangan aplikasi ini menggunakan pemodelan sistem UML 2.0. Setelah dilakukan uji coba, seluruh tools aplikasi antar pelanggan dan admin ini berjalan dengan baik.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB