Pengaruh Inovasi Perpajakan Dan Sikap Skeptis Terhadap Wajib Pajak UMKM Restoran di Kota Binjai
Pengaruh Inovasi Perpajakan Dan Sikap Skeptis Terhadap Wajib Pajak UMKM Restoran di Kota Binjai, Inovasi Perpajakan, Sikap Skeptis, Kepatuhan Wajib Pajak, UMKM...
Author: NANDA PUTRA ZULKARNAEN
Date: 2024
Keywords: Inovasi Perpajakan, Sikap Skeptis, Kepatuhan Wajib Pajak, UMKM
Type: Skripsi
Category: penelitian
Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana pengaruh inovasi perpajakan dan sikap skeptis terhadap kepatuhan wajib pajak UMKM restoran di kota Binjai. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah variabel inovasi perpajakan dan sikap skeptis sebagai variabel bebas. Sedangan kepatuhan wajib pajak sebagai variabel terikat. Sample dalam penelitian ini berjumlah 100 yang merupakan pelaku UMKM restoran di kota Binjai. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kuantitatif dengan pengolahan data skunderdan primer yang dikumpulkan lalu dilakukan olah data dengan menggunakan SPSS versi 16. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menyatakan bahwa inovasi perpajakan dan sikap skeptis berpengaruh positif dan signifikan baik secara parsial maupun simultan terhadap kepatuhan wajib pajak UMKM restoran dikota Binjai.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB