REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Pengaruh Transparansi, Akuntabilitas, Dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Kasus Pada Desa Lau Bekeri Kecamatan Kutalimbaru)

Riahta Fransiska Keliat (2024)

penelitian-pengaruh-transparansi-akuntabilitas-dan-partisipasi-masyarakat-terhadap-pengelolaan-keuangan-desa-studi-kasus-pada-desa-lau-bekeri-kecamatan-kutalimbaru

Pengaruh Transparansi, Akuntabilitas, Dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Kasus Pada Desa Lau Bekeri Kecamatan Kutalimbaru)

Pengaruh Transparansi, Akuntabilitas, Dan Partisipasi Masyarakat Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Kasus Pada Desa Lau Bekeri Kecamatan Kutalimbaru), Transparansi, Akuntabilitas, Partsisipasi Masyarakat, Pengelolaan Keuangan Desa...

Author: Riahta Fransiska Keliat
Date: 2024
Keywords: Transparansi, Akuntabilitas, Partsisipasi Masyarakat, Pengelolaan Keuangan Desa
Type: Skripsi
Category: penelitian

Penelitian ini berjudul “ Pengaruh Transparansi, Akuntabilitas dan Partisipasi Maysrakat Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa (Studi Kasus Pada Desa Lau Bekeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang)”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh transparansi, akuntabilitas dan partisipasi masyarakat berpengaruh secara parsial terhadap pengelolaan keuangan desa dan untuk mengetahui pengaruh transparansi, akuntabilitas dan partisipasi masyarakat berpengaruh secara simultan terhadap pengelolaan keuangan desa. Metode pengumpulan data yang digunakan ialah dengan membagikan kuisoner, populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat di desa Lau Bekeri dengan jumlah sampel 80 responden. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan menggunakan regresi linier berganda dengan uji t, uji f, dan uji determinasi. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh transparansi, akuntabilitas dan partisipasi masyarakat berpengaruh secara parsial dan simultan terhadap pengelolaan keuangan desa.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB