REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

ANALISIS PENERAPAN PSAK NO. 24 MENGENAI AKUNTANSI IMBALAN KERJA PADA PT SELERA SARI RASA

PEBY WINANDA (2024)

penelitian-analisis-penerapan-psak-no-24-mengenai-akuntansi-imbalan-kerja-pada-pt-selera-sari-rasa

ANALISIS PENERAPAN PSAK NO. 24 MENGENAI AKUNTANSI IMBALAN KERJA PADA PT SELERA SARI RASA

ANALISIS PENERAPAN PSAK NO. 24 MENGENAI AKUNTANSI IMBALAN KERJA PADA PT SELERA SARI RASA, Imbalan Kerja, PSAK No. 24...

Author: PEBY WINANDA
Date: 2024
Keywords: Imbalan Kerja, PSAK No. 24
Type: Skripsi
Category: penelitian

Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengakuan dan pengukuran akuntansi imbalan kerja untuk karyawan di PT Selera Sari Rasa sudah sesuai dengan PSAK No. 24. Metode analisis data yang digunakan adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Data penelitian ini diperoleh dari data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian di PT Selera Sari Rasa dapat disimpulkan bahwa imbalan kerja pada PT Selera Sari Rasa dapat dikategorikan kedalam empat kategori berdasarkan PSAK No. 24 yaitu imbalan kerja jangka pendek, imbalan pascakerja, imbalan jangka panjang lainnya dan imbalan pemutusan (pesangon), dari empat imbalan kerja tersebut hanya imbalan kerja jangka pendek dan imbalan pemutusan (pesangon) yang di terapkan dan dilaporkan telah sesuai dengan PSAK 24, namun pada imbalan pasca kerja dan imbalan kerja panjang lainnya belum diterapkan. Sedangkan dalam pengakuan dan pengukuran imbalan kerja terdapat hambatan karena pada imbalan pasca kerja berupa asuransi jiwa pasca kerja dan fasilitas pelayanan tidak diterapkan oleh perusahaan dan imbalan kerja jangka panjang lain berupa cuti jangka panjang yang berbayar tidak mengklarifikasikan secara khusus mengenai pencatatan.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB