
Rancang Bangun Sistem Informasi Katalog Sepatu JDS Berbasis Web Studi Kasus JDS Shoes
Rancang Bangun Sistem Informasi Katalog Sepatu JDS Berbasis Web Studi Kasus JDS Shoes, sistem informasi, katalog sepatu, web...
Author: JIHAN RAIHANI
Date: 2024
Keywords: sistem informasi, katalog sepatu, web
Type: Skripsi
Category: penelitian
Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan SistemInformasi Katalog Sepatu JDS Shoes berbasis web sebagai solusi untuk mengatasi kelemahan sistem pengelolaan katalog sepatu yang teridentifikasi di perusahaan. Saat ini, JDS Shoes menghadapi tantangan dalam proses pengelolaan katalogsepatu yang masih dilakukan secara manual. Hal ini menyebabkan keterlambatanpembaruan data, kesalahan informasi, dan keterbatasan aksesibilitas bagi pelanggan. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan sistemberorientasi objek, dengan memanfaatkan teknologi web dan basis data. Sisteminformasi yangdirancang akan memungkinkan JDS Shoes untuk mengelola katalog sepatu secaraefisien, memperbarui informasi produk secara real-time, dan meningkatkanakurasi data. Pengguna JDS Shoes juga akan mendapatkan manfaat denganadanya aksesibilitas yang lebih baik dan pengalaman berbelanja yang lebihbaikmelalui platform web. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikankontribusi positif bagi perusahaan JDS Shoes dan pengguna. Perusahaanakanmemperoleh efisiensi operasional, peningkatan akurasi data, serta memperkuat daya saing di industri sepatu. Sementara itu, pelanggan akan dapat dengan mudahmenjelajahi dan mencari produk sepatu yang mereka inginkan, memperolehinformasi produk yang akurat, serta melakukan pemesanan atau pembelian denganmudah dan cepat.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB