REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DAN TINGKAT KESEHATAN BANK DENGAN MENGGUNAKAN METODE RGEC (Studi Pada Bank BUMN Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

NUR INTAN (2024)

penelitian-analisis-kinerja-keuangan-dan-tingkat-kesehatan-bank-dengan-menggunakan-metode-rgec-studi-pada-bank-bumn-yang-terdaftar-di-bursa-efek-indonesia

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DAN TINGKAT KESEHATAN BANK DENGAN MENGGUNAKAN METODE RGEC (Studi Pada Bank BUMN Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DAN TINGKAT KESEHATAN BANK DENGAN MENGGUNAKAN METODE RGEC (Studi Pada Bank BUMN Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia), Metode RGEC, Kesehatan Bank, Kinerja Keuangan Bank...

Author: NUR INTAN
Date: 2024
Keywords: Metode RGEC, Kesehatan Bank, Kinerja Keuangan Bank
Type: Skripsi
Category: penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk menilai dan menganalisa tingkat kesehatan dan kinerja Bank BUMN dengan menggunakan metode RGEC (Risk Profile, Good Corporate Governance-GCG, Earning, Capital) tahun 2014-2019. Penilaian kesehatan dan kinerja bank dilakukan dengan pendekatan rasio NPL, LDR, GCG, ROA, ROE, BOPO dan CAR. Metode penelitian dan analisis data dilakukan dengan metode deskriptif. Sampel penelitian adalah Bank BUMN yang terdiri dari Bank Mandiri, Bank BNI, Bank BRI dan Bank BTN. Hasil penelitian menyimpulkan metode RGEC mampu menilai dan menganalisa tingkat kesehatan Bank BUMN untuk tahun 2014-2019 dengan hasil Peringkat Komposit 3 “Cukup Sehat”. Metode RGEC mampu menilai dan menganalisa kualitas kinerja keuangan Bank BUMN tahun 2014-2019 dengan kualitas kinerja keuangan “Baik” kategori “AA”. Dan peningkatan rasio NPL berpotensi menurunkan laba bank dan berdampak pada penurunan tingkat kesehatan dan kinerja keuangan Bank BUMN.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB