REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Perancangan Aplikasi E Commerce Pada Toko Kelontong Berbasis Website Dengan Menggunakan Metode Waterfall (Studi Kasus Toko Ika Paya Bakung)

DEVA PRATIKA DELOVA (2024)

penelitian-perancangan-aplikasi-e-commerce-pada-toko-kelontong-berbasis-website-dengan-menggunakan-metode-waterfall-studi-kasus-toko-ika-paya-bakung

Perancangan Aplikasi E Commerce Pada Toko Kelontong Berbasis Website Dengan Menggunakan Metode Waterfall (Studi Kasus Toko Ika Paya Bakung)

Perancangan Aplikasi E Commerce Pada Toko Kelontong Berbasis Website Dengan Menggunakan Metode Waterfall (Studi Kasus Toko Ika Paya Bakung), Perancangan, E-Commerce, Website, Waterfall...

Author: DEVA PRATIKA DELOVA
Date: 2024
Keywords: Perancangan, E-Commerce, Website, Waterfall
Type: Skripsi
Category: penelitian

Toko Kelontong Ika Paya Bakung yang proses penjualanan yang bersifat konvensional (offline). Pembeli harus datang langsung ke toko untuk memilih produk dan membayarnya secara langsung tentu saja membutuhkan waktu untuk datang langsung ke toko. Toko kelontong ini juga tidak memiliki data stok barang dan laporan keuangan yang baik sehingga sering terjadi selisih antara stok barang dengan keuangannya.Waterfall dianggap sebagai metode yang lebih sesuai untuk proyek pembuatan sistem baru dan pengembangan software dengan risiko yang rendah serta waktu pengembangan yang cukup lama. Namun, salah satu kelemahan paling mendasar adalah menganggap bahwa pengembangan hardware dan software sema dengan mengabaikan perubahan yang mungkin terjadi selama pengembangan.Toko Kelontong Ika Paya Bakung menggunakan sistem penjualan online biasanya disebut dengan e commerce berbasis website dengan menggunakan metode waterfall yang telah ditetapkan dalam penelitian ini.Memudahkan pembeli belanja secara online melalui website yang disediakan agar mendapatkan informasi produk, memudahkan dalam berbelanja serta dapat mengehemat waktu dengan berbelanja dan berkembang dari segi pembukuan dan keuangan toko agar lebih baik. Dengan adanya aplikasi ini maka Toko Ika Paya Bakung memiliki promosi untuk melalkukaln penjuallaln sehinggal tidak hanya menunggu konsumen yang datang, masyarakat mengetahui produk yang dijual, laporan pembukuan dan stok barang yang bisa dijalankan secara otomatis di Toko Ika Paya Bakung.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB