REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Analisis Kinerja Kandang Close House Ayam Broiler Mengunakan Tegangan 3 Phase dan Kontrol Blower (Studi kasus PT.Charoen Pokphand Indonesia Tbk Pekanbaru)

KHAIRUL YASIR (2024)

penelitian-analisis-kinerja-kandang-close-house-ayam-broiler-mengunakan-tegangan-3-phase-dan-kontrol-blower-studi-kasus-ptcharoen-pokphand-indonesia-tbk-pekanbaru

Analisis Kinerja Kandang Close House Ayam Broiler Mengunakan Tegangan 3 Phase dan Kontrol Blower (Studi kasus PT.Charoen Pokphand Indonesia Tbk Pekanbaru)

Analisis Kinerja Kandang Close House Ayam Broiler Mengunakan Tegangan 3 Phase dan Kontrol Blower (Studi kasus PT.Charoen Pokphand Indonesia Tbk Pekanbaru), Analisa, listrik 3Phase. Motor blower, Controller Vento II,...

Author: KHAIRUL YASIR
Date: 2024
Keywords: Analisa, listrik 3Phase. Motor blower, Controller Vento II,
Type: Skripsi
Category: penelitian

Analisis Kinerja Kandang Close House Ayam Broiler Mengunakan Tegangan 3 Phase dan Kontrol Blower (Studi kasus PT.Charoen Pokphand Indonesia Tbk Pekanbaru)Pada dasarnya kandang merupakan bagian dari management ternak ungas yang sangat penting untuk diperhatikan dalam dunia peternakan. Sistem kandang tertutup (Close House) merupakan sistem kandang yang tertutup dari keadaan cuaca diluar kandang, dan kandang Close House ini juga harus mampu mengeluarkan kelebihan panas, uap air, dan gas-gas yang berbahaya seperti CO, CO2 dan NH3 yang ada didalam kandang. Kandang sistem tertutup. ini sangat ketergantungan pada sistem kelistrikan dengan mengunakan daya listrik yang besar. Dalam management ternal ungas peternak berharap hasil akhir bobot ayam pada pemeliharaan kandang tertutup (Close House) dapat meningkatkan hasil panen dari pada pemeliharaan dengan sistem kandang terbuka (Open House). Pada penelitian ini bertujuan untuk menganaliasa Analisis Kinerja Kandang Close House Ayam Broiler Mengunakan Tegangan 3 Phase Dan Kontrol Blower

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB