REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Rancang Bangun Sistem Penjualan Baju Menggunakan Metode SDLC di Sinar Abadi Binjai

RIZKY ENDA GINTING (2024)

penelitian-rancang-bangun-sistem-penjualan-baju-menggunakan-metode-sdlc-di-sinar-abadi-binjai

Rancang Bangun Sistem Penjualan Baju Menggunakan Metode SDLC di Sinar Abadi Binjai

Rancang Bangun Sistem Penjualan Baju Menggunakan Metode SDLC di Sinar Abadi Binjai, Baju, Penjualan, Web, Supplier, Stok...

Author: RIZKY ENDA GINTING
Date: 2024
Keywords: Baju, Penjualan, Web, Supplier, Stok
Type: Skripsi
Category: penelitian

Sistem penjualan baju adalah sistem yang digunakan untuk mengelola proses transaksi penjualan baju, baik secara online maupun offline. Sistem penjualan baju dapat mencakup berbagai fitur, seperti katalog produk, keranjang belanja, pembayaran, pengiriman, stok, laporan, dan lain-lain. Sistem penjualan baju bertujuan untuk mempermudah penjual dan pembeli dalam melakukan aktivitas jual beli baju, serta meningkatkan efisiensi, efektivitas, dan keuntungan bagi penjual. Merancang sistem informasi usaha yang dapat mempermudah pemilik usaha dalam mengelola data transaksi pelanggan dan membuat rekap penjualan. Kemudian dapat memudahkan pendataan barang masuk dan barang keluar. Memberikan informasi yang cepat dan akurat, dan rancangan sistem informasi yang tepat untuk toko sinar abadi binjai Dengan adanya Sistem Penjualan Baju di Sinar Abadi Binjai Berbasis Web agar mempermudah admin untuk mendata stok baju yang ada di toko. Pembuatan program Sistem Penjualan Baju di Sinar Abadi Binjai adalah salah satu saran untuk memperlancar dan mempermudah proses penginputan stok barang. Progam yang dirancang dapat mempermudah operasional Toko Sinar Abadi Binjai bagi suplier dan konsumen lainnya.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB