
Sistem Informasi Laporan Kegiatan Humas Pada Kantor Kecamatan Medan Tuntungan Berbasis Web METODE SDLC (System Development Life Cycle)
Sistem Informasi Laporan Kegiatan Humas Pada Kantor Kecamatan Medan Tuntungan Berbasis Web METODE SDLC (System Development Life Cycle), Sistem Informasi, Kegiatan Humas, PHP, Mysql, Medan Tuntungan...
Author: FRANSISKA
Date: 2024
Keywords: Sistem Informasi, Kegiatan Humas, PHP, Mysql, Medan Tuntungan
Type: Skripsi
Category: penelitian
Penelitian ini membahas pengembangan Sistem Informasi LaporanKegiatanHumas pada Kantor Kecamatan Medan Tuntungan berbasis web, denganmenerapkan Metode SDLC (System Development Life Cycle). Saat ini, kantor tersebut masih mengandalkan proses manual dalam mengelola kegiatanhumas, termasuk pelaporan kegiatan yang dilakukan. Metode pengembanganyangdigunakan adalah SDLC, dengan fokus pada faseprototyping. Data untukpengembangan sistem dikumpulkan melalui wawancaradan observasi. Pendekatansistem yang diadopsi mencakup Bagan Alir Dokumen, DiagramKonteks, Diagram Alir Data, Kamus Data, Normalisasi, Relasi Tabel, danEntityRelationship Diagram (ERD). Implementasi dan desain programdilakukanmenggunakan bahasa pemrogramanweb dengan basis data PHP Mysql danlocalhost sebagai server. Sistemyangdihasilkan diharapkan dapat meningkatkanefisiensi dan akurasi dalampelaporankegiatan humas, memberikan dampak positif terhadap pengelolaan informasi di Kantor Kecamatan Medan Tuntungan. Denganadopsi sistem berbasis web ini, diharapkan proses pengolahan datalaporankegiatan humas dapat dilakukan lebih efektif, meminimalkan kesalahan, danmemberikan kontribusi positif terhadap pencapaian tujuan organisasi. Keseluruhan, penelitian ini membuka peluang untuk peningkatan kinerja danefisiensi dalammanajemen kegiatan humas di lingkungan kantor kecamatan.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB