
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN ASET BERBASIS WEB PADA BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN LANGKAT
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN ASET BERBASIS WEB PADA BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN LANGKAT, Analsis dan Perancangan, Pengelolaan Aset, UML...
Author: RICA SUCI RAMADHANI
Date: 2024
Keywords: Analsis dan Perancangan, Pengelolaan Aset, UML
Type: Skripsi
Category: penelitian
Kabupaten Langkat memilik aset-aset yang dikelola untuk dimanfaatkan dan digunakan masyarakat namun kurangnya pengelolaan informasi tentang aset tersebut seperti aset yang dipinjampakaikan dan penyewaan aset milik pemerintah Kabupaten Langkat tersebut. Mekanisme Sistem yang berjalan di BPKAD Kabupaten Langkat belum menggunakan Sistem Informasi Berbasis Web dalam Pengelolaan Aset Milik Pemerintah Kabupaten langkat sehingga masih banyak informasi tentang Aset yang dikelola belum diketahui masyarakat. Untuk mempermudah pengelolaan nya, dibuatlah sebuah Sistem Informasi Pengelolaan Aset yang di harapkan dapat membantu kinerja pegawai Dinas Perkebunan Provinsi Riau. Metodologi yang digunakan dalam pembuatan sistem adalah metode Agile dengan aktifitas yang berpusat pada pengembangan model menggunakan Unified Model Language (UML). Diharapkan hasil penelitian ini dapat memberikan kontribusi yang signifikan dalam pengelolaan aset untuk Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Langkat.
Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK
Collections:
Digital Library UNPAB