REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Analisis faktor faktor yang mempengaruhi produksi Jagung di Desa Tanah Bara Kecamatan Gunung Meriah

ROSNAH B (2023)

penelitian-analisis-faktor-faktor-yang-mempengaruhi-produksi-jagung-di-desa-tanah-bara-kecamatan-gunung-meriah

Analisis faktor faktor yang mempengaruhi produksi Jagung di Desa Tanah Bara Kecamatan Gunung Meriah

Analisis faktor faktor yang mempengaruhi produksi Jagung di Desa Tanah Bara Kecamatan Gunung Meriah, Analisis faktor faktor yang mempengaruhi produksi Jagung di Desa Tanah Bara Kecamatan Gunung Meriah...

Author: ROSNAH B
Date: 2023
Keywords: Analisis faktor faktor yang mempengaruhi produksi Jagung di Desa Tanah Bara Kecamatan Gunung Meriah
Type: Thesis
Category: penelitian

Penelitian ini bertujuan menganalisis peningkatan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Produksi Jagung Di Desa Tanah Bara Kecamatan Gunung Meriah. Sektor pertanian tumbuh positif sehingga menjadi penyelamat perkonomian nasional. Fakta ini membuktikan bahwa pembangunan pertanian perlu didorong untuk mendukung keberlanjutan pembangunan ekonomi. produksi merupakan esensi dari suatu perekonomian. Untuk berproduksi diperlukan sejumlah input, dimana umumnya input yang diperlukan pada sektor pertanian adalah adanya kapital, tenaga kerja dan teknologi. Dengan demikian terdapat hubungan antara produksi dengan input, yaitu output maksimal yang dihasilkan dengan input tertentu atau disebut fungsi produksi Dalam istilah ekonomi faktor produksi kadang disebut dengan input dimana macam input atau faktor produksi ini perlu diketahui oleh produsen. Dimana terdapat variabel terikat yaitu Produksi. Terdapat Tujuh variabel bebas yaitu Lahan, Yenaga Kerja, Jenis Benih, Jenis Pupuk, Teknologi, Modal, Iklim. Penelitian ini menggunakan data Primer dengan melakukan observasi dan penyebaran kuisioner langsung ke lapangan. Model analisis data dalam penelitian ini menggunakan CFA (Confirmatory Factor Analysis). Hasil Uji Parsial menunjukkan Semua variabel bebas berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produksi. Berdasarkan Penelitian Jenis benih, Iklim dan Lahan secara serempak (simultan) berpengaruh signifikan terhadap Produksi jagung di Desa Tanah Bara Kecamatan Gunung Meriah.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB