REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

ANIMASI MOTION GRAPHIC PEMBELAJARAN TCP/IP DALAM LAPISAN OSI LAYER

SURYA DARMA (2022)

penelitian-animasi-motion-graphic-pembelajaran-tcpip-dalam-lapisan-osi-layer

ANIMASI MOTION GRAPHIC PEMBELAJARAN TCP/IP DALAM LAPISAN OSI LAYER

ANIMASI MOTION GRAPHIC PEMBELAJARAN TCP/IP DALAM LAPISAN OSI LAYER, Adobe After Effect, Adobe Iustrator, Video, Animasi, Motion Graphic....

Author: SURYA DARMA
Date: 2022
Keywords: Adobe After Effect, Adobe Iustrator, Video, Animasi, Motion Graphic.
Type: Tugas Akhir (D3)
Category: penelitian

Perancangan video animasi motion graphic pembelajaran TCP/IP dalam lapisan osi layer ialah salah satu solusi terbaik untuk mengembangkan pemahaman orang tentang apa itu TCP/IP dan bagaimana fungsi setiap layer dari TCP/IP melalui teknologi dibidang komputer desain yaitu motion graphic. Dalam hal ini perlu dilakukan pembuatan video animasi motion graphic protocol TCP/IP dalam pemahaman jaringan komputer, dengan tujuan untuk menyampaikan informasi mengenai pemahaman TCP/IP dalam lapisan osi layer dalam jaringan komputer kepada orang-orang, agar mengetahui secara detail melalui melihat animasi motion graphic . Video ini dirancang menggunakan software Adobe After Effec, Adobe Iustrator, dan Adobe Media Encorder. Motion graphic adalah potonganpotongan media visual berbasis waktu yang menggabungkan film dan desain grafis. Hal tersebut bisa dicapai dengan menggabungkan berbagai elemen-elemen seperti animasi 2D dan 3D, video, film, tipografi, ilustrasi, dan musik.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB