REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

Perlindungan Hukum bagi Pasien Atas Tindakan Medis Yang Dilakukan Oleh Tenaga Keperawatan Di Luar Kewenangannya

HAZNUR IKHWAN (2022)

penelitian-perlindungan-hukum-bagi-pasien-atas-tindakan-medis-yang-dilakukan-oleh-tenaga-keperawatan-di-luar-kewenangannya

Perlindungan Hukum bagi Pasien Atas Tindakan Medis Yang Dilakukan Oleh Tenaga Keperawatan Di Luar Kewenangannya

Perlindungan Hukum bagi Pasien Atas Tindakan Medis Yang Dilakukan Oleh Tenaga Keperawatan Di Luar Kewenangannya, Perlindungan Hukum, Pasien, Tindakan Medis, Perawat...

Author: HAZNUR IKHWAN
Date: 2022
Keywords: Perlindungan Hukum, Pasien, Tindakan Medis, Perawat
Type: Thesis
Category: penelitian

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pengaturan hukum mengenai praktik tenaga keperawatan di Indonesia yaitu diatur dalam UU No. 23 tahun 1992 tentang kesehatan bagian kesembilan pasal 32 (penyembuhan penyakit dan pemulihan; UU No. 8 tahun 1999 tentang perlindungan konsumen; Permenkes No. 660/MenKes/SK/IX/1987 yang dilengkapi surat edaran Direktur Jendral Pelayanan Medik No.105/Yan.Med/RS.Umdik/Raw/1/88 tentang penerapan standard praktek keperawatan bagi perawat kesehatan di rumah sakit; Permenkes No. 159b/Men.Kes/II/1998 tentang rumah sakit; Kepmenkes No. 1239/Menkes/SK/XI/2001 tentang registrasi dan praktik perawat, Tindakan medis dilakukan atas dasar persetujuan tindakan medis di Indonesia yang diatur dalam Pasal 3 Peraturan Menteri Kesehatan RI No.290/Menkes/Per/III/ 2008; UndangUndang Republik Indonesia Nomor 23 tahun 1992 tentang Kesehatan; Kode Etik Rumah Sakit Indonesia (KODERSI); Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 585/Men.Kes/Per/IX/1989 tentang Persetujuan Tindakan Medis; Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1996 Tentang Tenaga Kesehatan.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB