REPOSITORY

Universitas Pembangunan Panca Budi

PENERAPAN SANKSI ADMINISTRASI DAN SANKSI KODE ETIK TERHADAP PENYIDIK ATAS KESALAHAN PROSEDUR MELAKUKAN TINDAKAN UPAYA PAKSA DALAM PROSES PENYIDIKAN

RAHMAT FAUZI PULUNGAN (2022)

penelitian-penerapan-sanksi-administrasi-dan-sanksi-kode-etik-terhadap-penyidik-atas-kesalahan-prosedur-melakukan-tindakan-upaya-paksa-dalam-proses-penyidikan

PENERAPAN SANKSI ADMINISTRASI DAN SANKSI KODE ETIK TERHADAP PENYIDIK ATAS KESALAHAN PROSEDUR MELAKUKAN TINDAKAN UPAYA PAKSA DALAM PROSES PENYIDIKAN

PENERAPAN SANKSI ADMINISTRASI DAN SANKSI KODE ETIK TERHADAP PENYIDIK ATAS KESALAHAN PROSEDUR MELAKUKAN TINDAKAN UPAYA PAKSA DALAM PROSES PENYIDIKAN, Sanksi Kode Etik...

Author: RAHMAT FAUZI PULUNGAN
Date: 2022
Keywords: Sanksi Kode Etik
Type: Thesis
Category: penelitian

Hasil dari penelitian ini adalah penyidik memiliki kewenangan untuk melakukan tindakan upaya paksa dalam rangka penegakan hukum sesuai dengan undang-undan No 8 tahun 1981 tentang KUHAP kemudian dijabarkan lebih lanjut dalam Peraturan Kapolri No 14 tahun 2012 tentang Manajemen Penyidikan Tindak Pidana dan prosedur untuk melakukan tindakan upaya paksa diatur dalam Perkabareskirm No 3 tahun 2014.tentang Standar Operasional Prosedur Pelaksanaan Penyidikan tindak Pidana. Penyidik dapat dipertanggungjawaban secara pidana bilamana tindakan penyidik tersebut tidak sesuaidengan prosedur dan kesalahan prosedur tersebut sedemikian rupa dan bahkan tindakan tersebut telah menyimpang dari tujuan penyidikan.

Files:
LEMBAR JUDUL 1
DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

Collections:
Digital Library UNPAB