
Perancangan alat fungsi kolam untuk peningkatan kualitas air kolam ikan secara otomatis menggunakan tampilan LIQUID CRYSTAL DISPLAY (LCD)
Perancangan alat fungsi kolam untuk peningkatan kualitas air kolam ikan secara otomatis menggunakan tampilan LIQUID CRYSTAL DISPLAY (LCD), Mikrokontroler AT89S51, Liquid Crystal Display (LCD)...
Author: Diah Murti Suryani
Date: 2015
Keywords: Mikrokontroler AT89S51, Liquid Crystal Display (LCD)
Type: Skripsi
Category: penelitian
Perancangan Alat Fungsi Kolam Untuk Peningkatan Kualitas Air Kolam Ikan Secara Otomatis Menggunakan Tampilan LIQUID CRYSTAL DISPLAY (LCD) “Perancangan Alat Fungsi Kolam Untuk Peningkatan Kualitas Air Kolam Ikan Secara Otomatis Menggunakan Tampilan Liquid Crystal Display (LCD)”, sebagai Tugas Akhir Perkuliahan di Universitas Pembangunan Panca Budi Medan, Program Studi Strata-1 Teknik Elektronika, Agustus 2015. Penulis merancang rangkaian mikrokontroler AT89S51 yang berfungsi sebagai pengontrol atau pengendali semua cara kerja rangkaian dengan membaca data dari sensor level air kemudian menampilkannya ke Liquid Crystal Display (LCD) sebagai penampil status isi dan level air serta bekerja untuk mengaktifkan relay. Relay berfungsi untuk mengaktifkan pompa sesuai volume air yang ada. Apabila air kurang dari batas atas yang telah ditentukan, maka pompa otomatis bekerja untuk mengisi air. Saat air sudah mencapai batas atas yang ditentukan, maka pompa akan otomatis berhenti mengisi air.
Files:
Tidak ada data !
Collections:
Digital Library UNPAB